
Kendati begitu, Il Diavoli melalui wakil presiden Adriano Galliani tetap optimis tak akan ditinggal Rino. “Gattuso memiliki kontrak bersama kami dan dia belum meminta ditransfer,” tuturnya dilansir Football Italia.
Agen sang pemain, Andrea D’Amico, pekan lalu juga mengungkapkan kemungkinan besar Gattuso bakal bertahan di Milan meski mengaku Anzhi memang telah melancarkan pendekatan serius.
sumber : goal.com

0 komentar:
Post a Comment